Wednesday, December 8, 2010

Dia.

Ya Allah ,
Seandainya telah Engkau catatkan Dia milikku
Tercipta buatku , satukanlah hatinya dengan hatiku

Ya Allah Ya Tuhanku,
Seiringkanlah kami melayari hidup ini ketepian
Yang sejahtera dan abadi

Tetapi Ya Allah,
Seandainya telah engkau takdirkan dia bukan milikku
Bawalah ia jauh dari pandanganku
Luputkanlah ia dari ingatanku
Dan ,
Peliharalah aku dari kekecewaan

Serta Ya Allah,
Berikanlah aku kekuatan melontar bayangnya
Jauh ke dada langit hilang bersama senja nan merah
agarku bisa bahagia walaupun tanpa bersamanya

Ya Allah Ya tuhanku,
Pasrahkanlah aku dengan takdirmu
Sesungguhnya apa yang telah engkau takdirkan adalah yang terbaik buat ku
kerana engkau Maha Mengetahui
Segala yang terbaik buat hamba mu ini


MyHotComments.com 

No comments:

Post a Comment

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Exchange Links